DUO
ITALIA-------
Pertama-tama
selamat datang di blog Random Article. Di blog ini gue akan memposting yaa lumayan
banyak hal, gue akan memposting apa yang gue pengen post HEHE. Pokok bahasannya
ngacak, atau random, makanya sengaja gue namain Random Article, supaya tidak
terikat pada suatu bahasan tertentu. Mungkin sewaktu-waktu gue akan memposting
tentang otomotif, karena itu merupakan bidang favorit gue, atau gue akan
menulis cerita dan lain-lain.
Kali ini gue
akan nge bahas tentang 2 motor favorit gue, dua-duanya berasal dari Italia,
yaitu Ducati Multistrada 1200 Pikes Peak dan MV Agusta Dragster 800. Okee
langsung ke topic aja yaaa.
1.
Ducati
Multistrada 1200 Pikes Peak
Gue suka banget
sama ini motor, karena :
-
Gagah, karena kalo lo liat kalo orang make motor
ini, pasti mereka badannya tegak ditambah lagi stang nya fat bar, yang semakin
membuat motor dan pengendaranya kelihatan gagah;
-
Front Suspension, karena udah Öhlins, ditambah lagi berwarna emas yang
kontras dengan warna motor itu sendiri;
-
Knalpot/Exhaust,
karena knalpot bawaan pabriknya udah Termignoni;
-
Suara,
tergantung selera sih, karena beberapa orang kurang suka sama suara khas Ducati;
-
Power,
Ducati yang satu ini mempunyai tenaga 160 HP @ 9.500 rpm dan Torsi 100.3 lb-ft
@ 7.500 rpm. Menurut beberapa pengguna dari motor ini, walaupun motor ini badannya
gede dengan berat kosong 208 kg, motor ini mudah sekali wheelie.
2. MV Agusta Drangster 800
Selain Ducati Multistrada 1200 Pikes Peak
tadi, gue juga suka sama motor asal Italia yang satu ini, yaitu MV Agusta Dragster
800 karena :
-
Desain
bagian depan, kalo kalian lihat spion bawaan pabrik udah diletakkan di samping
handle bar which is keren banget broo. Sebenernya kembali ke selera masing-masing
sih HEHE;
-
Desain bagian belakang, posisi stop lamp
disamping, license plate atau tempat plat nomor yang berada di belakang ban,
serta lampu sein yang menyatu dengan license plate entah mengapa ini bagian
yang paling gue senengin dari ini motor;
-
Knalpot, model knalpot dengan 3 lubang yang
terpasang rapih disamping memiliki keindahan tersendiri saat dipandang ;
-
Raungan mesin, motor ini mengeluarkan suara khas
3 silinder khas MV Agusta yang terkesan enteng;
-
Single arm, seperti motor Ducati, single arm ini
mempunyai keindahan tersendiri, serta berfungsi memaksimalkan tarikan awal.
Ini merupakan opini gue sendiri, what about you guys??
Tulis di Comment yaa. Please share and like yaa guys. Sekian dari gue bye JJJ
Tidak ada komentar:
Posting Komentar